Proses Sertifikasi Halal, Haruskah Mengirim Sampel Produk untuk Diperiksa?
[ad_1] Pertanyaan: Assalamu’alaikum wr. wb. Saya pengusaha kecil di bidang makanan olahan yang berlokasi di Cikarang, Jawa Barat. Sebenarnya sudah lama saya ingin mengurus sertifikasi halal. Namun karena kendala waktu dan biaya, rencana tersebut hingga kini belum terlaksana. Sehubungan dengan saat ini tuntutan akan keberadaan sertifikat halal pada produk kami sangat tinggi, maka kami ingin