Tanggung jawab :

  • Mendukung perencanaan strategi marketing, melalui kegiatan analisis pasar, perubahan regulasi, dan rencana strategis lembaga
  • Mendukung penyediaan rangkaian produk baru dengan cara menganalisis kebutuhan pelanggan, regulasi yang berlaku, dan produk kompetitor 
  • Mengembangkan network dengan mengelola kegiatan pemetaan potensi jaringan yang relevan, analisis kelayakan, pendekatan, pembuatan skema kerjasama, beserta evaluasinya 
  • Menyediakan rekomendasi strategi promosi berdasarkan perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi efektivitas aktivitas promosi tersebut 
  • Mengelola call center/customer service desk melalui kegiatan standarisasi pelayanan pelanggan/calon pelanggan, pengembangan kompetensi personil call center/customer service desk, dan update informasi produk 

Persyaratan :

  • Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1, lebih disukai dari Manajemen Marketing, Bisnis, atau Ekonomi
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Berpengalaman minimal 3 tahun di bidang Marketing produk atau jasa
  • Familiar dengan tools analisis kebutuhan pelanggan
  • Memiliki sertifikasi Digital Marketing lebih disukai
  • Dapat bernegosiasi dengan efektif dalam Bahasa Inggris Bisnis, lebih disukai memiliki skor TOEFL diatas 550
  • Bersedia ditempatkan di Kota Bogor

Pendaftaran dibuka s/d 18 Oktober 2023.  Peminat dapat mengisi formulir secara online melalui tautan berikut : https://bit.ly/marketing_LPPOM



Source link

Share:

administrator